Mengatasi Tindakan Diblokir Instagram - Situs sosial media yang bernama instagram ini memang tidak pernah sepi, setiap hari selalu ada yang menggunakan karena jangkauannya yang sangat luas. Dengan adanya aplikasi instagram ini kita dapat dengan mudah memantau atau mengikuti kegiatan teman atau bahkan artis idola kita. Sama halnya dengan twitter, pengguna instagram dapat mengikuti pengguna lain. Dengan begitu foto atau video orang yang kita ikuti akan tampil di beranda kita dan akan membuat kita lebih mudah untuk melihatnya.
Instagram juga sangat bermanfaat bagi mereka yang memiliki bisnis jual beli, karena bisa digunakan sebagai tempat promosi barang dagangan. Dan yang menarik adalah orang biasa juga bisa menjadi seleb di instagram, atau yang biasa disebut dengan selebgram. Selain itu banyak juga akun akun instagram yang berisi video video lucu yang bisa menghibur para pengikutnya. Saya sendiri lebih suka mengikuti akun instagram teman sendiri dan akun instagram yang membagikan video lucu karena lumayan bisa menghibur.
Namun akhir akhir ini ada beberapa masalah yang dialami pengguna instagram di tanah air tercinta kita, yaitu tidak bisa mengikuti akun instagram orang lain. Saat pengguna melakukan klik pada tombol ikuti maka akan muncul pesan Tindakan Diblokir. Hal tersebut akan merepotkan jika teman kita sudah mengikuti kita namun kita tidak bisa mengikuti balik, bisa bisa kita dikira sombong. Hehe
Setelah saya amati ternyata hal tersebut terjadi pada penggunaan data internet beberapa kartu gsm tertentu. Jadi tidak semua kartu gsm akan mengalami hal tersebut. Saya tidak menyebutkan kartu gsm apa saja ya karena saya yakin kalian sudah mengetahuinya. Buktinya kalian baca tutorial ini kan, hehe.
Baca juga :
Baca juga :
Untuk itu saya akan memberikan cara untuk mengatasi hal tersebut. Simak langkah langkah dibawah dan pastikan membaca dengan teliti.
Cara Mengatasi
Untuk mengatasinya kita cukup menggunakan satu aplikasi tambahan, bisa memilih salah satu. Aplikasinya bisa kalian download dibawah ini.
Cara Penggunaan
1. Turbo VPN
- Buka aplikasi Turbo VPN.
- Setelah itu akan muncul iklan, klik tombol silang pada pojok kanan atas.
- Aktifkan aplikasinya dengan menekan tombol bergambar worterl yang diatasnya ada tulisan tap to connect.
- Tunggu sampai terhubung.
- Jika sudah terhubung sekarang ikuti akun instagram yang tadinya muncul peringatan diblokir.
- Selesai. Kalian bisa menghentikan aplikasi Turbo VPN nya.
2. Psiphon Pro
Untuk penggunaan Psiphon Pro kurang lebih hampir sama dengan Turbo VPN, yang membedakan hanya jika muncul pilihan yang berisi tunnel whole device maka kalian harus memilihnya.
Sekian tutorial Cara Mengatasi Tindakan Diblokir pada Instagram. Semoga bermanfaat dan jangan lupa bagikan tutorial ini. Terima kasih
5 komentar
Bagus artikel nya menarik
terimaksih informasi dan ilmu yang bermnfaat ini
salam hormat dari saya Warkop Setia
Thanks Infonya min, sangat membantu Beritanya, apalagi buat kami yang sedang merintis usaha online, seperti Bisnis Slot Online Terbaru yang sedang saya tekunin, ditunggu karya selanjutnya min..
Bagus, sungguh informasi yang sangat membantu..
Meteor88
Slot online Meteor88
Situs judi slot online
Jackpot judi slot online
Judi slot online terpercaya
EmoticonEmoticon